Soft Copy
RANCANG BANGUN APLIKASI VIRTUAL TOUR PANORAMA 360 DERAJAT DENGAN ALGORITMA SIFT PADA MUSEUM SETU BABAKAN BERBASIS WEB
XML
Museum Setu Babakan adalah museum yang mengoleksi barang-barang betawi yang di awetkan di museum ini, museum betawi ini memamerkan bermacam koleksi seperti ( makanan,senjata, pakaian,alat musik dan permainana) tujuan peneiliti untuk merancang mengimplementasikan sistem informasi koleksi museum betawi Menjadi Virtual Tour. Pengolahan data barang koleksi museum Setu Babakan yang sedang berjalan in menggunakan manual (konvensional) maka dari pada itu di butuhkan suatu sistem untuk merubah suatu yang di perlukan maka diadakannye sistem informasi koleksi barang Setu Babakan Menggunakan Virtual Tour yang didalamnye mencangkup prosses pengolahan data klarifikasi, identifikasi dan gedung yang berbasis Virtual Reality, dan menghasilkan sistem input data klarifikasi, data identifikasi benda dan gedung sehinggal hasil dari relasi dan input tersubut menghasilkan gambar yang berbentuk gambar 360 derajat berdasarkan lantai gedung dengan menggunakan kameran DSLR (Digital Single Lens Reflex). Program ini menggunakan algoritma SIFT dan aplikasi 3D Visual Tour, hasil yang di harapkan agar sistem informasi museum Setu Babakan bisa di lihat menggunakan online ,pendataannya tidak dilakukan secara manual dan dapat dilihat dengan gambar 360 derajat. Metode yang digunakan dalam artikel ini adalah pendekatan Multimedia Development Life Cycle (MDLC) yang menekankan pada 6 fase pengembangan yaitu konsep, desain, pengumpulan data, instalasi, pengujian dan distribusi. Dalam aplikasi 3D Vista Virtual Tour
Detail Information
Item Type |
Bachelor's Thesis
|
---|---|
Penulis |
Nur Adiyansyah - Personal Name
|
Student ID/NPM |
05201840081
|
Dosen Pembimbing |
Ari Kurniawan, S.T., M.Ti - - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji |
Dade maulana Machdum, S.Kom., M.Pd - - Ketua Penguji/Penguji 1
Filda Angellia, S.Kom, M.M.S.I - - Anggota/Penguji 2 Dra. Rr. Aryanti Kristantini,M.KOM - - Anggota/Penguji 3 |
Kode Prodi PDDIKTI |
55201
|
Edisi |
Submitted
|
Prodi/Fakultas |
Prodi Teknik Informatika/Fakultas Ilmu Komputer
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Institut Bisnis & Informatika Kosgoro 1957 : Jakarta., 2022 |
Edisi |
Submitted
|
Subyek | |
No Panggil |
2022-57-233
|
Copyright |
Institut Bisnis & Informatika Kosgoro 1957
|
Doi | |
Bentuk File |