ANALISIS PENGARUH SUASANA CAFE DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA KOPI KOTAK MARGONDA, DEPOK

Detail Cantuman

Soft Copy

ANALISIS PENGARUH SUASANA CAFE DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA KOPI KOTAK MARGONDA, DEPOK

XML

Tujuan Penelitian ini : (1) Untuk Mengetahui Pengaruh Suasana Cafe terhadap Kepuasan Konsumen Cafe Kopi Kotak Margonda, Depok, (2) untuk mengetahui Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Konsumen Cafe Kopi Kotak Margonda, Depok, (3) untuk mengetahui Pengaruh Suasana Cafe dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan konsumen Cafe Kopi Kotak Margonda, Depok.

Berdasarkan Hasil analisis Suasana Cafe memiliki Hubungan yang kuat dan Positif terhadap Kepuasan konsumen dengan Thitung > Ttabel (2.320 > 2.011) dengan Korelasi 0.717.

Berdasarkan Hasil Analisis Kualitas Pelayanan Memiliki Hubungan yang Kuat dan Positif terhadap Kepuasan Konsumen dengan Thitung > Ttabel (2.954 > 2.011) dengan Korelasi 0.737.

Dalam Uji F menyimpulkan bahwa Suasana Cafe dan Kualitas Pelayanan bersama-sama berpengaruh kuat dan signifikan terhadap Kepuasan Konsumen. Dilihat dari Fhitung > Ftabel (33.849 > 3.295) dengan Korelasi 0.776.

Hasil Penelitian menyimpulkan bahwa Suasana Cafe dan Kualitas Pelayanan secara Bersama-sama Berpengaruh Signifikan terhadap Kepuasan Konsumen dan mempunyai Hubungan yang Kuat.

Dan besarnya Pengaruh Suasana Cafe dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Konsumen Pada Cafe Kopi Kotak Margonda, Depok Sebesar 59%. Sedangkan sisa nya 41% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak dijelaskan dalam penelitian ini.


Detail Information

Item Type
Bachelor's Thesis
Penulis
ERIKA ESA PUTRI PRATIWI - Personal Name
Student ID/NPM
01201840037
Dosen Pembimbing
ENNY WIDAYATI, S.Mi, MM - - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Dr. H. Haswan Yunaz, M.SI, M.M - - Ketua Penguji/Penguji 1
Tagor Rambey. SE., M.M - - Anggota/Penguji 2
Reny Andriyanty, SP,M.Si - - Anggota/Penguji 3
Kode Prodi PDDIKTI
61201
Edisi
Published
Prodi/Fakultas
Prodi Manajemen/ Fakultas Ekonomi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Institut Bisnis & Informatika Kosgoro 1957 : Jakarta.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
2022-57-092
Copyright
Institut Bisnis & Informatika Kosgoro 1957
Doi

Bentuk File

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail